LG Keluarkan TV Pengusir Nyamuk. Ini Harganya!
Sabtu, 02 Juli 2016
Neatorama
Baliberkarya.com - Internasional. India adalah salah satu negara yang memiliki masalah serius dengan nyamuk. Atas hal itulah di sana diproduksi televisi 'pengusir nyamuk'. Seperti apa?
Mengutip Nearotama, 32LH520D adalah produk televisi baru keluaran LG yang memiliki teknologi Mosquito Away.
Televisi dengan ukuran layar 32 inci ini dipasarkan khusus untuk di India, dengan banderol harga sekitar US$400.
Indonesia (yang notabene negara tropis) juga memiliki masalah nyamuk yang serius. Apakah Anda juga ingin memiliki televisi ini? (BB/inilah).