#Kota
Optimalkan Pemantauan, Monev WNA Digelar di Wilayah Desa Sanur Kauh
Baliberkarya.com - Denpasar. Tim pemantauan orang asing yang dikoordinir Kesbangpol Kota Denpasar bersama Jajaran Desa Sanur Kauh melakukan monitoring dan eval...
Walikota Jaya Negara Dampingi Dirjen Bangda Kemendagri Tinjau Operasional TPST Kesiman Kertalangu
Baliberkarya.com - Denpasar, Walikota Denpasar, I Gusti Ngurah Jaya Negara mendampingi kunjungan kerja Dirjen Bina Pembangunan Daerah, Kementerian Dalam Negeri, Ir....
Jelang Tampil PKB Ke-45, Walikota Jaya Negara Tinjau Pembinaan Sekaa Gong Palegongan Duta Kota DenpasarÂ
Baliberkarya.com - Denpasar. Menyambut pagelaran Pesta Kesenian Bali (PKB) XLV Tahun 2023 yang akan dihelat pada bulan Juni-Juli mendatang, berbagai macam kesenian d...
Dewa Budiasa Effect, Petugas Admin NasDem Kota Denpasar Ikut Mundur
Baliberkarya.com-Denpasat. Baru saja menginjak minggu kedua semenjak Agung Widiada menerima penugasan sebagai Ketua NasDem Denpasar semenjak ditunjuk DPW NasDem...
Motivasi Perhimpunan Wreda Sejahtera, Walikota Jaya Negara Serahkan Pakaian Lapangan
Baliberkarya.com - Denpasar. Walikota Denpasar, I Gusti Ngurah Jaya Negara menyerahkan bantuan pakaian seragam kepada perwakilan Perhimpunan Wreda Sejahtera (PWS) Ko...
Pastikan Sanur Tetap Bersih, DLHK Kota Denpasar Tangani Sampah Kiriman
Baliberkarya.com - Denpasar. Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (DLHK) Kota Denpasar bergerak cepat penanganan sampah kiriman yang ada di Kawasan Pantai Sanur, De...
Tuntas Dikerjakan, Walikota Jaya Negara Serahkan Bantuan Bedah Rumah di Kesiman Petilan
Baliberkarya.com - Denpasar, Walikota Denpasar, I Gusti Ngurah Jaya Negara menyerahkan secara langsung dua unit Bantuan Perbaikan Rumah Tidak Layak Huni (RTLH)...
Walikota Denpasar Jaya Negara hadiri prosesi Nebas dan Mintelin Pelawatan Ida Bhatara SesuhunanÂ
Baliberkarya.com - Denpasar. Bertepatan dengan rahina Tilem Jiyestha, Jumat (19/5), Walikota Denpasar, I.GN Jaya Negara turut menghadiri prosesi Nebas dan Mintelin P...
Walikota Jaya Negara: Mari Tebarkan Kebaikan, Kedamaian dan Kebahagiaan Ditengah Masyarakat
Baliberkarya.com - Denpasar, Pemkot Denpasar menggelar Dharma Shanti sebagai puncak perayaan Hari Suci Nyepi Caka 1945 Tahun 2023 di Lapangan Puputan Badung I Gusti...
TP PKK Kota Denpasar Gelorakan Gerakan Kibas Stunting di Peringatan ke 51 HKG PKK Tingkat Nasional Kota Medan
Baliberkarya.com - Medan. Bertemakan "Bergerak Bersama Menuju Keluarga Sejahtera dan Tangguh Wujudkan Indonesia Tumbuh”, puncak Peringatan ke 51 Hari Kesa...
Gelombang Mundur Berlanjut, Calon Kuat Dapil Dentim Pamit dari NasDem Kota Denpasar
Baliberkarya.com-Denpasar. Daftar mundur pengurus dan bacaleg NasDem Kota Denpasar terus berlanjut bahkan semakin panjang. Kali ini, I Ketut Suweden, S.E mengik...
Kolaborasi Pemkot Denpasar dan Yayasan Bina Ilmu Korsel Bantu Paket Perlengkapan Sekolah Bagi Anak Yatim Piatu
Baliberkarya.com - Denpasar. Yayasan Bina Ilmu Korea Selatan kembali menyerahkan bantuan perlengkapan sekolah dan makanan ringan kepada Pemerintah Kota Denpasar. Dim...
Menparekraf Sandiaga Uno Apresiasi Desa Wisata Serangan, Pengelolaan Maju dan Berkelas Dunia
Baliberkarya.com - Denpasar, Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif RI, Sandiaga Salahuddin Uno menyambangi Desa Wisata Serangan di Kelurahan Serangan, Kota Denpasar...
Karya Mamungkah Desa Adat Peguyangan Dihadir Gubernur Bali dan Walikota Jaya Negara
Baliberkarya.com - Denpasar. Karya Mamungkah, Ngenteg Linggih, Padudusan dan Tawur Balik Sumpah Utama Desa Adat Peguyangan, Kecamatan Denpasar Utara dihadiri Gubernu...
Tinjau Safari Kesehatan, Jaya Negara Ajak Masyarakat Selalu Hidup Sehat
Baliberkarya.com - Denpasar, Dalam upaya terus mengoptimalkan serta meningkatkan kualitas dan derajat kesehatan masyarakat mulai dari lapisan terbawah dan memudahkan...