Patroli Dialogis Bersepeda, Personil Polres Klungkung Himbau Masyarakat Waspada Pelaku Kejahatan
Jumat, 08 September 2017
Humas Polres Klungkung
IKUTI BALIBERKARYA.COM LAINNYA DI
GOOGLE NEWS
Baliberkarya.com-Klungkung. Guna menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif diwilayah Klungkung, Kepolisian Resor Klungkung dan Polsek jajaran tingkatkan patroli di tempat-tempat rawan kriminalitas yang memasuki gang maupun lorong sempit dengan berpatroli menggunakan sepeda, Kamis (7/9/2017).
Kabag Ops Kompol. Nyoman Suarsika dalam arahannya kepada personil Polres Klungkung yang melaksanakan patroli bersepeda menyampaikan akan pentingnya berdialog dengan masyarakat untuk memberikan rasa aman kepada masyarakat di tempat rawan kriminalitas.
BACA JUGA :
Kabag Ops Polres Klungkung, menyampaikan Kegiatan patroli dengan menggunakan sepeda dinilai efektif digunakan memasuki gang dan lorong sempit ditempat rawan kriminalitas, hal ini sekaligus menjadi sarana untuk mendekatkan polisi dengan masyarakat dengan melakukan patroli dialogis sehingga diharapkan bisa mencegah gangguan kamtibmas.
Ditambahkan“Beberapa titik yang menjadi perhatian antara lain pasar, terminal, tempat wisata maupun perumahan penduduk.(BB).
Berita Terkini
Berita Terkini
Pemkot Denpasar Imbau Warga Beli LPG 3 Kg di Pangkalan Resmi
10 Januari 2025
Audiensi Bersama Dirjen Guru dan Tenaga Kependidikan
10 Januari 2025
Bappebti Serahkan Pengawasan Aset Kripto ke OJK dan BI
10 Januari 2025