#Pelantikan Pengurus Septindo
Septindo Gelar Munas I, Choirul Abadi Optimis Bali Kembali Jadi Favorit Wisatawan, Dorong Pemerintah Bantu Pendanaan dan Investasi Pariwisata
Baliberkarya.com-Nusa Dua. Serikat Pengusaha Industri Wisata Indonesia (Septindo) menggelar Musyawarah Nasional (Munas) pertama dan Pelantikan Pengurus Septindo...